VANUATU -- Beberapa hari setelah menjadi Presiden ketua United Liberation Movement for West Papua (ULMWP), melalui siaran pers pertamanya awal bulan September 2023, Manase Tabuni secara terbuka kepada media mengatakan bahwa pemerintah sementara tidak ada.
“ULMWP juga mengklarifikasi bahwa tidak ada ‘Pemerintahan Sementara’ dan ULMWP adalah badan perwakilan seluruh rakyat Papua.” kata Manase Tabuni dikutip Cepos (08/09/2023) dan media internasional Radio New Zealand (06/09/2023).
“ULMWP also wants to clarify that there is no 'Interim Government' and ULMWP is a representative body for all Papuans,” Tabuni said.
Struktur Kepengurusan
Manase Tabuni dan MOU Indonesia
Baca juga:
- Manashe Tabuni dan Markus Haluk, dengan Pejabat NKRI ke Jenewa Batalkan Kunjungan PBB ke West Papua
- Octovianus Mote “Dalang” di Balik Potensi Kehancuran Perjuangan Papua Merdeka